Mangrove mempunyai peranan penting dalam menjamin keberlanjutan ekosistem Kawasan pesisir, salah satu jenis mangrove tersebut adalah Sonneratia caseolaris yang lebih dikenal masyarakat lokal dengan sebutan perepat atau pidada. Demikian pentingnya keberadaan mangrove tersebut maka kebutuhan bibit mangrove jenis Sonneratia Caseolaris yang sehat dan berkualitas menjadi tantangan dalam proses penyediaannya. Berdasarkan [...]
